Fakultas Teknik

VISI

Menjadikan Program Studi Teknik Informatika (TI) sebagai pusat pendidikan, penelitian, dan pengembangan Teknologi Informasi guna menghasilkan tenaga programmer komputer yang profesional, beriman dan bertaqwa serta memiliki kompetensi informasi yang mampu bersaing di tingkat lokal, nasional maupun internasional.

MISI

  1. Keilmuwan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa
  2. Budi pekerti luhur, disiplin dan rasa tanggung jawab yang tinggi
  3. Iklim akademik yang kondusif
  4. Mutu lulusan tenaga Teknik Informatika yang profesional
  5. Peran sebagai fasilitator belajar sepanjang hayat
  6. Lulusan yang mampu berkomunikasi secara efektif dengan masyarakat sekitarnya
  7. Kerjasama dengan pihak lain dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
  8. Kegiatan penelitian tentang teknologi untuk menunjang proses pembelajaran pada program studi Teknik Informatika
  9. Kegiatan-kegiatan yang mendukung sistem informasi, sehingga kesan masyarakat yang beranggapan bahwa sulitnya menggunakan komputer dapat diminimalkan

Kontak


Informasi  
Website Fakultas Teknik S1
Akreditasi Re Akreditasi
 
Dekan Husaini, ST., M.Kom
 

Program Studi

Ketua Prodi

Teknik Informatika / S-1

Sayed Achmady, ST., M.Kom

Website

http://ft.unigha.ac.id

E-mail

fteknik@unigha.ac.id