GERAKAN PEDULI SAMPAH MAHASISWA PECINTA ALAM JABAL EVEREST UNIGHA

admin Berita

gps mapala jabal everest

Sabtu, 5 Oktober 2019, tim Gerakan Peduli Sampah Pidie (GPS) dan Mahasiswa Pecinta Alam Jabal Everest, Unigha (MAPALA JE) memungut sampah yang berserakan di sekitaran pinggir laut Kota Sigli, dalam kegiatan "Go Clean Our River". Selain itu, mereka juga membawa 10 Tong Sampah yang disebar di beberapa titik di sekitaran pinggir laut, Kota Sigli.

Tong sampah tersebut diolah dari drum minyak bekas oleh rekan-rekan GPS dan MAPALA JE.

Mereka meminta kepada Seluruh Masyarakat di dunia ini untuk membuang sampah pada tempatnya, stop buang sampah sembarangan, jangan lagi mengotori dunia!
Cukup buang Mantan Sembarangan!

gps mapala jabal everest gps mapala jabal everest

gps mapala jabal everest gps mapala jabal everest